Baim Wong Ingin Melihat Paula Verhoeven Pintar Memasak
Beepdo.com – Baim Wong sebagai suami selalu ingin melihat Paula Verhoeven pintar memasak. Bahkan sebelum dia menikah, dia selalu bermimpi memiliki pasangan yang pintar memasak untuk suami tercinta.
Kepada wartawan belum lama ini, Baim ingin memiliki istri yang seperti mendiang sang ibu. Ibu Baim sangat pintar memasak untuk suami dan anak-anaknya. Kelezatan makanan buatan sang ibu selalu membuat Baim rindu sampai saat ini.
Paula pun setelah jadi istri Baim dia selalu berusaha untuk membuat masakan untuk Baim. Meskipun awal-awal rasanya kurang cocok di lidah Baim, namun dia terus berusaha. “Kalau dibilang nggak enak saya marah,”tutur Paula.
Baim Wong berusaha jadi suami yang jujur. Rasa makanan Paula Verhoeven yang kurang enak bukan mau membuat dia marah,tapi sebagai semangat pada Paula Verhoeven agar selalu mau belajar dan terus belajar.